Sabtu, 24 Agustus 2013

Audio Drama "Pembebasan Soenda Kelapa"

17 Syawal 1434 Hijriah


Sebuah Audio Drama Kabaret Kemerdekaan Islami yang berjudul "Pembebasan Soenda Kelapa". Berkisah tentang Perjuangan Fatahilah dan Sunan Gunung Jati beserta santri-santrinya dalam membebaskan Pelabuhan soenda Kelapa dari penjajahan Portugis.

Drama ini disusun dalam rangka memperingati kemerdekaan RI yang ke-68. Ditampilkan pertama kali oleh santri-santriyah Ta'lim Al-Hikmah dalam acara puncak peringatan HUT RI ke-68 RW.15 Kel. Rancaekek Kencana.

Hak Cipta Hanya Milik ALLOH..
Lisensi Fisabilillah (Bebas digunakan kembali selama berada di jalan ALLOH)



Link Download Audio Drama Pembebasan Soenda Kelapa
(Tip download: Klik kanan pada link kemudian pilih "save as" atau "save link as")

Naskah Drama Pembebasan Soenda Kelapa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar